Jumat, 03 Februari 2012

Program Kerja BKK SMK AZ ZAHRA MLONGGO

PROGRAM KERJA BURSA KERJA KHUSUS (BKK)
SMK AZ ZAHRA MLONGGO JEPARA

Pada dasarnya kegiatan yang akan dilaksanakan oleh BKK SMK Az Zahra Mlonggo Jepara mengacu pada ruang lingkup kegiatan BKK, dengan senantiasa memperhatikan kondisi yang ada pada saat ini, BKK SMK Az Zahra Mlonggo Jepara berupaya merencanakan program kerja dengan sasaran sebagai berikut:
  1. Memperoleh ijin pendirian/ operasional BKK dari Depnakertrans Kabupaten Jepara dengan mengajukan proposal.
  2. Membuat dan melakukan kerjasama dengan dunia usaha dan dunia industri maupun dengan instansi terkait untuk menyalurkan lulusan yang berkelayakan dan dapat digunakan oleh pihak dunia usaha dan dunia industri.
  3. Bekerjasama dengan Disnakertran dengan menyelenggarakan sosialisai kepada orang tua, siswa dan masyarakat pengguna tenaga kerja dalam menyampaikan persepsi tentang ketenagakerjaan
  4. Melakukan penelusuran tamatan, dengan tujuan untuk memperoleh gambaran daya serap dunia usaha dan dunia industri terhadap lulusan SMK Az Zahra Mlonggo Jepara.
  5. Menyebarkan data dan informasi tentang lowongan kerja yang ditawarkan oleh pihak dunia usaha dan dunia industri.
  6. Melakukan mediasi antara pencaker (lulusan) dengan pihak pengguna tenaga kerja (lulusan)
  7. Melaksanakan bimbingan karir dan orientasi dunia kerja terhadap pencari kerja (siswa kelas 3)
  8. Melakukan pendataan dengan cara (komputerisasi) dan penelusuran terhadap siswa kelas 3 (tiga) dengan harapan kelak dikemudian hari memperoleh informasi yang lengkap tentang keberadaan lulusan (tamatan)

1 komentar:

  1. Mohon informasi penting ini disebarluaskan kepada semua saudara kita yang belum bekerja sekiranya informasi ini bermanfaat, Terima kasih atas perhatian dan kerjasamanya
    LOWONGAN PEKERJAAN

    KAMAYA ELECTRIC (M) SDN.BHD
    OPERATOR PABRIK DI MALAYSIA
    Biaya Proses Gratis Bisa Potong Gaji
    Proses Cepat, Aman & Resmi Ijin Pemerintah
    Proses Keberangkatan Bisa Tunggu Di Rumah
    SYARAT & DOKUMEN :
    Wanita Usia 18 – 33 Tahun
    Pendidikan SMP/SMU/SMK Sederajat
    Tinggi Badan Min 150cm & Berat Badan Seimbang
    Sehat Jasmani dan Rohani, Tidak Buta Warna dan Tidak Cacat.
    Melampirkan : KTP Asli, Kartu Keluarga Asli, Ijazah Asli, Akte Kelahiran Asli,
    Kartu Kuning (AK1), Surat Ijin Orangtua / Suami / Istri
    PENGHASILAN :
    • Gaji Perbulan RM 1.100,00 (Rp. 3,2 Juta)
    • Kontrak Kerja Minimal 2 Tahun, Bisa diperpanjang
    • Asrama, Transportasi, Pengobatan , Asuransi, Tiket Berangkat & Pulang Ditanggung Oleh Perusahaan
    Informasi dan Pendaftaran :
    PT.PHINISI SUMBER DAYA SEMARANG
    IJIN SIPPTKI NO.714/MEN/2006
    UP3 KUDUS : Jl. Rahtawu Raya No. 02 Gondosari RT.04 / VI Gebog-Kudus 59354 Jawa Tengah Telp/Fax : ( 0291) 433126 / HP. 085329423177 (IMRON /NYNTA)
    Email : phinisi.kudus25@gmail.com

    BalasHapus